Bermi, Gerbang Barat Gunung Argopuro (Suaka Margasatwa Dataran Tinggi Yang)

         Desa Bermi merupakan desa yang menjadi gerbang masuk jalur pendakian gunung Argopuro dari sisi barat. Secara Administratif desa ini termasuk dalam kecamatan Krucil, Kabupaten Probolinggo. Wilayah desa berada pada ketinggian ±800-1200 mdpl, sehingga udara di desa ini sejuk khas daerah pegunungan. Desa ini berbatasan dengan desa Kalianan dan Watupanjang di bagian utara, desa KrucilContinue reading “Bermi, Gerbang Barat Gunung Argopuro (Suaka Margasatwa Dataran Tinggi Yang)”