Anggrek Putih Penghuni Lembah Sumber Air Karyasari, Taman Nasional Tambora

Taman Nasional Tambora merupakan salah satu rumah yang tersisa di semenanjung sanggar untuk berbagai jenis tanaman, salah satunya adalah jenis anggrek. Kondisi alam Tambora yang beragam, menyediakan habitat ideal bagi tanaman anggrek, baik itu anggrek arboreal atau anggrek teresterial. Masing-masing tipe ekosistem memiliki karakteristik lingkungan yang berbeda, seperti pada hutan musim dan hutan hujan, punggunganContinue reading “Anggrek Putih Penghuni Lembah Sumber Air Karyasari, Taman Nasional Tambora”